Universitas Pancasila mengadakan acara Dies Natalies ke-42 dan Wisuda Semester Genap tahun Akademik 2008/2009 yang diadakan di Jakarta Convention Center pada Tanggal 13 Oktober 2009 . Acara dipimpin langsung oleh Rektor Universitas Pancasila Dr.Edie Toet Hendratno, SH., M.Si dan dihadiri oleh Menteri Perdagangan RI Dr. Marie L.K.Pangestu, Ketua Yayasan Pendidikan dan Pembina Universitas Pancasila Dr.(HC) Ir.Siswono Yudo Husodo,Alumni Universitas Pancasila Ir.Achmad Husaini, M.Arch
Pada Wisuda kali ini, Universitas Pancasila mewisuda 851 Wisudawan terdiri dari:
Pada Wisuda Semester Genap Tahun 2008/2009 masing-masing Fakultas menghasilkan lulusan dengan predikat berperstasi terbaik diantaranya:
- Magister Manajemen : Agustina Pujiastuti, S.Pi., MM
- Magister Akuntansi : Yuana Risky Octaviani Mandagie, SE., M.Ak
- Magister Hukum : Retno Kusumayanti, S.Sos., MH
- Magister Teknik Mesin : Djamarel Herwanto, ST., MT
- Program Profesi Apoteker : Prisheila Natalia Santoso, S.Farm., Apt
- S1 Fakultas Ekonomi : Fanny Suhardi, SE
- S1 Fakultas Farmasi : Januarto, S.Farm
- S1 Fakultas Hukum : Defri Septika, SH
- S1 Fakultas Teknik : Yovi Susanti, ST (Teknik Industri)
- D3 Fakultas Ekonomi : Karani Muninggar, A.Md
- D3 Fakultas Farmasi : Rani Mauliyanti, A.Md
- D3 Fakultas Teknik : Ari Hartanto, A.Md